CariContactTwitterFacebookYouTube

Pencarian

Kamu di sini Beranda Informasi Tempat Wisata Jawa Timur Halaman 10

Jawa Timur

Berisi Informasi tempat wisata yang ada di Jawa Timur

Kampung Topeng Sajikan Keunikan Tersendiri di Malang Jawa Timur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Pemandangan Semakin Indah Karena Hadirnya Berbagai Tanaman Hias

Kota yang terkenal dengan sebutan Kota Apel ini seolah tak ada habisnya memberikan objek wisata yang unik dan seolah tak ada henti-hentinya menghasilkan karya yang luar biasa. Salah satu tempat wisata terbaru yang hadir di Malang adalah Kampung Wisata Topeng Desaku Menanti atau lebih mudah disebut Kampung Topeng. Kampung Topeng ini berlokasi di Dusun Barang, Tlogowaru, Malang, Jawa Timur.

More

Apache Camp Lokasi Wisata Baru yang Keren di Malang

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Penginapan Ini Terinspirasi Dengan Perkampungan Indian di Amerika

Konsep penginapan seperti glamorous camping (glamping) atau kemah kini jadi pilihan favorit untuk para wisatawan untuk menghabiskan waktu liburannya. Salah satu penginapan berkonsep perkemahan terbaru hadir di Batu, Malang. Dinamakan Apache Camp atau Kampung Indian, pemerintah setempat berharap tempat ini bisa menarik wisatawan yang menghabiskan waktu liburan bersama keluarga di kota Batu. Apache Camp ini terletak di Dusun Wonorejo, Desa Tulungrejo, Kecamatan Bumiaji, Batu, Malang Raya, Jawa Timur.

More

Danau Taman Hidup Wisata Indah di Kaki Gunung Argopuro Jawa Timur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Dewi Rengganis Dipercaya Sebagai Penunggu Danau Tersebut

Jika Anda berkunjung ke kota Probolinggo dan Anda suka berpetualang maka wajib mengagendakan untuk berwisata ke Danau Taman Hidup. Danau Taman Hidup Argopuro merupakan sebuah danau yang terletak di Kota Probolinggo, Jawa Timur. Sesuai dengan namanya, danau ini terletak di kawasan pegunungan, tepatnya berada di lembah gunung Argopuro.

More

Gua Blaban Temuan Cantik di Pamekasan Madura

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Di Dalam Gua Terdapat Banyak Stalaktit dan Stalagmit yang Berkilau

Berpetualang ke gua biasa dengan gua di bawah tanah jelas berbeda. Jika di gua biasa Anda mungkin akan menemukan banyak kelelawar beterbangan dan buang kotoran seenaknya. Namun suasana ini tidak akan ditemukan di gua bawah tanah. Seperti Gua blaban yang berada di Dusun Rojing, Desa Blabar, Kecamatan Batumarmar, Pamekasan, Madura, Jawa Timur.

More

Pantai Bentar Objek Wisata Mempesona di Probolinggo

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Dermaga yang Panjang ke Arah Laut Menambah Keindahan Pantai Bentar

Pantai Bentar merupakan sebuah pantai utara di Kabupaten Probolinggo yang memiliki keindahan objek yang sangat mempesona. Karena keindahan objek pemandangan yang disajikannya, pantai ini cukup terkenal hingga ke luar daerah. Jangan heran apabila anda berkunjung kesini anda akan menjumpai banyak wisatawan yang bukan berasal dari Probolinggo. Pantai Bentar terletak di Desa Curahsawo, Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur.

More

Pantai Sendang Biru Obyek Wisata yang Sangat Indah di Malang

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Pantai Ini Sangat Jernih Dengan Air yang Kebiruan

Tak perlu jauh-jauh ke Bali yang menjadi surga pecinta pantai di Indonesia untuk menikmati keindahan alam laut. Wisata pantai Jawa Timur tak kalah cantiknya dengan pantai-pantai di Bali. Di kota Malang misalnya, Anda bisa menikmati Pantai Sendang Biru yang menjadi primadona pariwisata. Tempat Wisata Pantai Sendang Biru ini berada di Desa Sumber Agung, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Malang, Jawa Timur.

More

Danau Kastoba Wisata Unggulan Menarik di Pulau Bawean Gresik

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Di Danau Ini Terdapat Pohon Raksasa yang Umurnya Sudah Ratusan Tahun

Danau Kastoba merupakan satu di antara sekian banyak wisata alam yang menjadi unggulan di Pulau Bawean. Danau Kastoba terletak di Dusun Candi, Desa Paromaan, Kecamatan Tambak, Pulau Bawean, Gresik, Jawa Timur. Danau Kastoba menjadi salah satu icon wisata favorit Pulau Bawean, danau yang berada di tengah-tengah Pulau Bawean ini menjadi pembatas antara kecamatan Sangkapura dan Tambak.

More

Desa Ngadas Potongan Surga di Malang Jawa Timur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Salah Satu Desa Tertinggi yang Ada di Pulau Jawa

Untuk Anda yang menginginkan liburan yang berbeda, mengunjungi desa wisata bisa menjadi salah satu solusi yang patut untuk dipertimbangkan. Selain menyajikan hawa sejuk khas pedesaan, suasana yang tenang dan nyaman bisa kamu dapatkan saat mengunjungi desa wisata. Desa Ngadas adalah salah satu desa wisata yang bisa Anda kunjungi di wilayah Kecamatan Poncokusumo dan terletak di ujung paling timur Kabupaten Malang, berbatasan langsung dengan wilayah Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

More

Pulau Sarinah Sidoarjo Keindahan di Tengah Kepungan Lumpur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Pulau Ini Sering Dijadikan Sebagai Objek Penelitian Mahasiswa

Siapa yang tidak mengetahui Lumpur Lapindo, Porong, Sidoarjo, Jawa Timur. Daerah ini berubah setelah kecelakaan pengeboran tambang minyak terjadi di tahun 2006 di kecamatan Porong yang mengakibatkan semburan lumpur panas yang tak kunjung berhenti hingga saat ini. Lokasi semburan lumpur tersebut saat ini menjadi salah satu objek wisata tersendiri. Disana Anda dapat melihat sebuah pulau yang konon pulau tersebut merupakan pulau baru. Pulau Sarinah namanya, yang terletak di Desa Tlocor, Kecamatan Jabon, Sidoarjo, Jawa Timur.

More

Pantai Gemah Hamparan Pasir yang Luas Jadi Daya Tarik Wisata Ini

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Pantai Ini Berada di Teluk Sehingga Ombaknya Tidak Terlalu Besar

Ada satu lagi obyek wisata baru di kota Tulungagung yang menjadi primadona, namanya Pantai Gemah. Pantai yang tersembunyi di teluk ini membuat ombak pantai selatan yang ganas menjadi cukup bersahabat bagi wisatawan. Pantai Gemah berada di Desa Keboireng, Kecamatan Besuki, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur.

More

Telaga Warna Pemandangan Eksotis di Tulungagung Jawa Timur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Danau Ini Mengalami Perubahan Warna Secara Alami

Selain meiliki objek wisata pantai serta objek wisata pegunungan, Kabupaten Tulungagung memiliki destinasi wisata baru berupa telaga yang patut untuk di kunjungi. Objek wisata tersebut yaitu Telaga Warna. Objek wisata ini berada di Bukit Puthuk Krebet, Desa Panggunguni, Kecamatan Pucanglaban, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur.

More

Bukit Jomblo Liburan Dengan Nuansa Alam di Tulungagung

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Terdapat Sarang Buatan yang Menyerupai Sarang Burung Raksasa

Tulungagung adalah sebuah kota Kabupaten di wilayah Jawa Timur yang belakangan ini populer di kalangan wisatawan. Tak hanya pantai saja yang bisa ditemukan di kawasan Tulungagung. Ada Bukit Jomblo juga yang sayang untuk Anda lewatkan. Bukit Jomblo Tulungagung lokasinya berada di daerah Gunung Pakis, Desa Pakis Rejo, Kecamatan Tanggunggunung, Tulungagung, Jawa Timur.

More

Waduk Selorejo Salah Satu Tujuan Utama Penghobi Mancing di Malang

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Anda Bisa Menikmati Panorama Waduk Dengan Latar Pegunungan

Waduk Selorejo adalah nama sebuah waduk di Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Meski fungsi aslinya adalah bendungan untuk irigasi dan listrik, Waduk Selorejo juga difungsikan sebagai objek wisata. Waduk ini sendiri merupakan sebuah Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) yang mulai dibangun pada tahun 1963 dan diresmikan pada tahun 1973.

More

Goa Selomangleng Uniknya Wisata Alam di Kediri Jawa Timur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Tidak Ada Stalagtit Maupun Stalagmite yang Umumnya Dijumpai Pada Gua Alam Lainnya

Wisata Selomangleng adalah wisata alam di wilayah kotamadya Kediri, tepatnya berada di kaki Gunung Klotok. Berada di Jalan Mastrip, Mojoroto, Pojok, Kediri, Kota Kediri, Jawa Timur, Wisata Goa Selomangleng Kediri adalah tempat wisata yang ramai dengan wisatawan pada hari biasa maupun hari liburan.

More

Masjid Aschabul Kahfi Keunikan Masjid Dalam Goa di Tuban Jawa Timur

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Posisi di Bawah Tanah Menciptakan Suasana Remang-Remang

Masjid biasanya identik dengan kubahnya yang menjulang tinggi di langit. Namun, di Tuban, Jawa Timur, Masjid Aschabul Kahfi malah berada di dalam perut bumi. Berada di Jalan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Tuban, Jawa Timur, bangunan Masjid Aschabul Kahfi cukup menarik perhatian siapa saja yang melintas.

More

Gunakan Google untuk mencari Hotel, Paket Tour dan Informasi Wisata di KSMTOUR.COM

Login

RSS/Atom - Social Networks

Open Search

Calendar