CariContactTwitterFacebookYouTube

Pencarian

Kamu di sini Beranda Informasi Tempat Wisata Jambi

Jambi

Jambi

Informasi tempat wisata di provinsi Jambi

5 Tempat Wisata Danau Tercantik di Jambi

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

5 Tempat Wisata yang Indah dan Mengagumkan

Tak ada habisnya memang jika Anda mencari tempat-tempat indah untuk dijadikan sebagai destinasi wisata dan liburan. Menemukan Tempat Wisata dengan keindahan yang sangat mengagumkan, nuansa yang tenang dan menyegarkan pikiran mungkin menjadi agenda utama bagi para pecinta traveling. Salah satu tempat yang menawarkan keindahan adalah wisata danau. Jika Anda berlibur di Jambi, danau cantik di Jambi ini wajib Anda kunjungi. Pada artikel ini akan dibahas 5 Tempat Wisata Danau Tercantik di Jambi diantaranya: Danau Kaco, Danau Sipin, Danau Kerinci, Danau Gunung Tujuh serta Danau Depati Empat. Kelima Tempat Wisata ini akan ditampilkan juga dalam Google map sehingga Anda dapat dengan mudah mengetahui posisi Tempat Wisata tersebut. Selain itu, ditampilkan juga lokasi Sultan Thaha Airport dan Terminal Rawasari sehingga memudahkan Anda yang akan merencanakan perjalanan ke Tempat Wisata tersebut. Anda juga langsung dapat mengecek harga dan membeli tiket pesawat dari kota asal Anda ke Jambi dan memesan voucher hotel di Jambi pada halaman yang sama. Berikut 5 Tempat Wisata Danau Tercantik di Jambi :

More

5 Tempat Wisata Terbaik di Jambi

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

5 Tempat Wisata Menarik dan Terpopuler

Berlibur bisa dilakukan dimana saja, di dalam kota, luar pulau hingga luar negeri. Salah satu daerah yang sering dijadikan destinasi liburan adalah Provinsi Jambi. Namun belum banyak masyarakat yang mengetahui Tempat Wisata di Jambi yang bisa dikunjungi. Pada artikel ini akan dibahas 5 Tempat Wisata Terbaik di Jambi diantaranya: Air Terjun Talang Kemulun, Perkebunan Teh Kayu Aro, Danau Kaco, Taman Anggrek Sri Soedewi dan Candi Muaro. Kelima Tempat Wisata ini akan ditampilkan juga dalam Google map sehingga Anda dapat dengan mudah mengetahui posisi Tempat Wisata tersebut. Selain itu, ditampilkan juga lokasi Sultan Thaha Airport dan Terminal Rawasari sehingga memudahkan Anda yang akan merencanakan perjalanan ke Tempat Wisata tersebut. Anda juga langsung dapat mengecek harga dan membeli tiket pesawat dari kota asal Anda ke Jambi dan memesan voucher hotel di Jambi pada halaman yang sama. Berikut 5 Tempat Wisata Terbaik di Jambi :

More

Air Terjun Talang Kemulun Jambi Tempat Wisata Alami dan Tersembunyi

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Airnya Sangat Bening dan Menyejukkan

Kabupaten Kerinci merupakan salah satu daerah dataran tinggi yang terdapat di provinsi yang memiliki banyak potensi dan kekayaan alam yang indah yang tersebar luas di berbagai pelosok daerah yang ada di Kabupaten Kerinci, salah satunya Air Terjun Talang Kemulun yang berada di Desa Talang Kemulun, Kecamatan Danau Kerinci, Kabupaten Kerinci, Jambi.

More

Danau Belibis Tempat Wisata Indah dan Penuh Misteri di Jambi

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Udara Segar dan Rimbunnya Hutan Bisa Dinikmati

Keindahan alam Kerinci menawarkan berjuta pesona yang mampu menyihir pandangan mata manusia. Selain dikenal dengan Gunung Kerincinya, daerah ini memiliki sebuah danau yang tak hanya menawarkan keindahan semata, tetapi juga sebuah misteri didalamnya. Danau tersebut adalah Danau Belibis. Danau Belibis terletak pada Kecamatan Kayu Aro Barat, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi.

More

Aroma Pecco Danau Cantik di Tengah Kebun Teh Jambi

Update terakhir oleh Dewi Fatmawati

Airnya Jernih Berhiaskan Dengan Pepohonan Rindang

Kabupaten Kerinci dikenal memiliki pesona alam memukau dibalik hamparan dataran tinggi yang tersebar di daerah paling barat Provinsi Jambi ini. Kerinci juga dikenal sebagai salah satu daerah penghasil teh terbaik di dunia yaitu Perkebunan Teh Kayu Aro. Di balik perkebunan teh ini, ada sebuah taman indah dengan danau di dalamnya namanya Aroma Pecco yang terletak di Desa Bento, Perkebunan Teh Kecamatan Kayu Aro, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi.

More
Air Terjun Telun Berasap Pemandangan Mempesona di Jambi

Cobalah Naik ke Atas Air Terjun Untuk Mendapatkan Pemandangan Berbeda Di Jambi ada sebuah air terjun yang menarik banyak perhatian para pecinta jalan-jalan karena keindahan dan keunikannya. Air terjun itu bernama Telun Berasap atau masyarakat setempat lebih sering menyebutnya sebagai Air Terjun Berasap. Air terjun ini berlokasi di Desa Telun Berasap, Kecamatan Kayu Aro, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi. More

Tanggo Rajo Tempat Naik Turunnya Raja atau Penguasa Zaman Dahulu di Jambi

Wisata yang Menawarkan Pemandangan Sungai Batanghari Dipadu Dengan Beraneka Kuliner Jangan berpikir kalau hanya kota besar seperti Jakarta saja yang punya ‘Ancol’, ibukota dari salah satu provinsi di pulau Sumatera ini pun juga punya tempat wisata yang tidak kalah bagusnya, namanya adalah Tanggo Rajo. Kawasan Tanggo Rajo memang cukup strategis dan gampang dicari. Berada persis di Depan Rumah Dinas Gubernur Jambi d... More

Museum Negeri Jambi Museum Terbesar di Kota Jambi

Museum Negeri Jambi Kini Berganti Nama Menjadi Museum Siginjai Museum Negeri Jambi merupakan salah satu objek wisata yang ada di Provinsi Jambi. Jika Anda menyukai wisata budaya dan sejarah, maka datang ke Museum Negeri Jambi adalah pilihan yang tepat. Tempat wisata ini berada di Jalan Urip Sumoharjo Nomor 1, Jambi. Bangunan museum ini dibuat menyerupai Rumah Kajang Lako yang merupakan rumah adat di Jambi. More

Danau Depati Empat Eloknya Alam di Jambi

Semakin Asri Dengan Panorama Perbukitan Tidak hanya Semeru yang punya danau di ketinggian, Jambi juga punya, yakni Danau Depati Empat. Danau yang masuk dalam kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat ini berada di ketinggian 1.200 mdpl dan menawarkan ketenangan. Danau Depati Empat secara Administratif berada di wilayah Kecamatan Jangkat, Kabupaten Merangin, Provinsi Jambi. More

Danau Gunung Tujuh yang Menyimpan Pesona di Jambi

Danau Ini Dikelilingi Tujuh Gunung Sehingga Tampak Asri Salah satu andalan objek wisata di Provinsi Jambi yaitu Danau Gunung Tujuh. Terletak di Desa Pelompek, Kecamatan Kayu Aro, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi, Indonesia. Danau ini merupakan kebanggan tersendiri bagi masyarakat kerinci karena Danau Gunung Tujuh merupakan Danau tertinggi di Asia Tenggara. More

Gunakan Google untuk mencari Hotel, Paket Tour dan Informasi Wisata di KSMTOUR.COM

Login

RSS/Atom - Social Networks

Open Search

Calendar